Arti Kata Sedekah

Postingan ini akan memberikan informasi " Apa itu Sedekah " dan " Arti Kata Sedekah " dimana saya sudah membasah beberapa artikel yang di mana menyinggung masalah kaitan bisnis dengan sedekah, maka dari itu saya mencoba untuk memberikan arti kata sedikah itu sendiri.

Baca Juga : Sedekah Membuat Bisnismu Lancar

definisi kata sedekah


Dilansir dari Wikipedia - Sedekah (Bahasa Arab:صدقة; transliterasi: sadakah) adalah pemberian seorang Muslim kepada orang lain secara sukarela dan ikhlas tanpa dibatasi oleh waktu dan jumlah tertentu. Sedekah lebih luas dari sekadar zakat maupun infak. Karena sedekah tidak hanya berarti mengeluarkan atau menyumbangkan harta. Namun sedekah mencakup segala amal atau perbuatan baik. Dalam sebuah hadis digambarkan, “Memberikan senyuman kepada saudaramu adalah sedekah.”

Nah semoga artikel pendek ini bisa memberikan pengetahuan lebih tetang arti dari kata sedekah itu sendiri, dan untuk kalian yang  ingin mendapatkan informasi lebih seputar bisnis dan clothing bisa cek link di bawah ini

Baca Juga :
Informasi Sepuatar Dunia Bisnis
Informasi Seputar Dunia Clothing

No comments:

Post a Comment